KA 295 Langsam menuju stasiun Tenjo |
memberlakukan sistem tiket berdasarkan stasiun yang ditempuh, bersamaan dengan pemberlakuan tiket elektronik. Dalam skema ini, 5 stasiun pertama (dihitung setelah stasiun pemberangkatan) dikenakan tarif Rp.2000,- dan stasiun berikutnya Rp.500,- per 3 stasiun.
Tarif ini berubah dari tarif sebelumnya yang dikenakan Rp 3.000 per 5 stasiun awal
(dihitung setelah stasiun pemberangkatan) dan Rp 1000,- per 3 stasiun.
Berkurangnya tarif progresif ini dapat terjadi setelah pemerintah pusat memberikan PSO (subsidi) kepada PT. KAI.
Pemberlakuan tarif ini sangat menguntungkan konsumen, sebagai contoh tarif KRL Maja Line dari Tenjo ke Tanahabang hanya membayar Rp. 3500,- dari tarif saat ini, Rp. 9000,-
Bahkan jika melanjutkan perjalanan ke Jakartakota, kita hanya membayar Rp 4.000,- dan tidak perlu dua kali membeli karcis.
Walau untuk ke Tanahabang masih lebih mahal sekitar 2,5x lipat dari tarif kereta lokal Rangkasbitung, tapi setidaknya kita lebih nyaman karena KRL Maja Line menggunakan AC.
Untuk mengetahui tabel tarif progresif lebih jelas, silahkan mengunduh disini.(File berformat .xlsx)
Belum tau jadwal KRL Maja Line dari stasiun Tenjo? Klik disini.
No comments:
Post a Comment
Sampaikan komentar anda disini. No SARA & Rasis. Terimakasih