Rel dikudeta penumpang dan dirintangi bantalan rel |
Bantalan rel yang merintangi rel KA juga sudah dipindahkan polisi.
Aksi demo ini menuntut agar dikembalikanya rute KA Langsam dan Pamer (Patas Merak) menjadi dari dan ke stasiun Jakartakota (JAKK).
Beberapa pihak lain juga menuntut agar penumpang yang akan menuju stasiun Duri s/d Kampungbandan digratiskan menaiki KRL.
Wacana tersebut sudah diusulkan FKPK Tigaraksa kepada Bpk. Mateta, Humas KA Daops I. Dan dari info sementara yang kami terima, Beliau berjanji akan mengagendakan wacana ini dalam rapat direksi.
Penumpang terlantar di peron stasiun |
KA Kalimaya misalnya, pada pagi hari tadi rangkaian KA ekonomi AC ini harus tertahan di stasiun Cilejit.
KA yang menuju Rangkasbitung dan Merak juga terpaksa ditahan di sepanjang petak SRP-PRP, sedangkan KA yang akan menuju Tanahabang tertahan di petak TGS-CJT.
KA ekonomi pemberangkatan keempat yang tadi pagi sempat tertahan lama di stasiun Tenjo adalah KA terakhir yang terganggu perjalananya. Setelah diberangkatkan kembali, lalu lintas KA berangsur-angsur pulih.
Petugas keamanan berjaga di seputaran stasiun Daru. Courtesy: Daru Station |
Artikel Lainya:
Pemberitahuan
- Hilangnya Langsam
- Tarif KRL Naik Per Oktober 2016
- Pertama Di Asia, Kereta Menggunakan LNG
- Berhenti Di Perlintasan KA
- 4 Alasan Kenapa Harus Follow Twitter Dan Instagram Gue
- Keunikan Jalur Serpong, Parungpanjang, Dan Maja Dibandingkan Jalur Lain
- Peresmian "New" Stasiun Palmerah
- Tarif Terbaru KRL Berdasarkan Jarak Per 1 April 2015
- Perubahan Tarif Tiket Kereta Api Lokal
- Tarif KRL Terbaru 1 April 2015
- Banjir Rendam Stasiun Kampung Bandan
- KA Pangrango
- KA Krakatau Ekspres
- Hari Ini Kartu MultiTrip KRL Sudah Mulai Dijual
- Tarif Progresif KRL Maja Line Dari Stasiun Tenjo (Update)
- Rangkas Jaya AC
- E-Ticketing Diundur, Penumpang Bingung
- KRL Resmi Dihapus, Polisi Berjaga-jaga Antisipasi Ricuh
- Juli, Kereta Api Ekonomi Dihapus
- Jadwal Baru Perjalanan KA Berlaku Mulai 1 April 2013
- Re-Launching Sepur Kluthuk “Jaladara”
- Operasional KRL Maja Tinggal Menunggu Instruksi Dirjen KA
- Mulai 1 April Jadwal KRL Jabodetabek Ditambah
- Menhub Ingin Kalimantan Punya Jalur KA
- KRL Serpong-Maja Sudah Menjalani Test Run
Lingkungan
- Sistem Terbuka Dan Sistem Tertutup Beserta Contohnya
- Peresmian "New" Stasiun Palmerah
- Pelaku Penodongan Diatas Kereta Lokal Cikampek Ditangkap
- Indonesia Akan Bangun Terowongan KA Bengkulu-Sumsel Sepanjang 13 Km
- Atapers Terlalu Berani Lawan Petugas? Tertibkan!
- Dianggap Meresahkan, Penumpsng Desak Agar Pedagang Asongan Di KRL Ekonomi Ditertibkan
- Menhub Ingin Kalimantan Punya Jalur KA
- Peraturan Mengenai Barang Bawaan Di KRL Tidak Jelas
- Peraturan Angkutan Penumpang KA Yang Tidak Berdaulat
- KA Langsam, KA Go Green Pertama Di Indonesia
- Pagar Pembatas Dibangun Di Sisi Jalur 3 Tanahabang. Masalah Baru-kah?
- Stasiun Kampungbandan Kembali Normal
- Hari Ini Lintas Manggarai-Tanahabang Sudah Bisa Dilalui Lagi
- Banjir, Motor Masuk Jalan Tol
No comments:
Post a Comment
Sampaikan komentar anda disini. No SARA & Rasis. Terimakasih